Pilih Bahasa  
Book's Detail
Kecernaan Nutrien Tepung Bulu Ayam Ras Pedaging Secara In Vitro Dengan Konsentrasi Larutan NaOH (Natrium Hidroksida) Yang Berbeda

ABSTRAK

Yasripa (L1A1 14 192): Kecernaan Nutrien Tepung Bulu Ayam Ras Pedaging Secara In Vitro dengan Konsentrasi Larutan NaOH (Natrium Hidroksida) yang Berbeda. Pembimbing : (ALI BAIN dan HAMDAN HAS).

Penelitian ini bertujuan mengkaji kecernaan nutrien tepung bulu ayam secara in vitro yang diberi perlakuan konsentrasi NaOH yang berbeda.. Bahan yang digunakan yaitu bulu ayam yang diperoleh dari Pasar Kota Kendari. Larutan NaOH yang diperoleh dari Laboratorium Ilmu Nutrisi Teknologi Pakan Unit Analisis Pakan Ternak Fakultas Peternakan, Universitas Halu Oleo. Rancangan yang digunakan pada penelitian ini adalah Rancangan Acak Lengkap (RAL) yang terdiri atas 4 perlakuan dan masing-masing perlakuan terdiri atas 5 ulangan. Perlakuan yang digunakan dalam penelitian ini adalah : P0 (Tepung Bulu Ayam Tanpa Perendaman NaOH), P1 (Tepung Bulu Ayam dengan Perendaman NaOH
0,3%), P2 (Tepung Bulu Ayam dengan Perendaman NaOH 0,4%), P3 (Tepung Bulu Ayam dengan Perendaman NaOH 0,5%). Hasil penelitian menunjukan tepung bulu ayam yang direndam dengan NaOH 0,3% memberikan pengaruh yang sangat nyata (P

Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang Yasripa - Personal Name
Edisi
No. Panggil
ISBN/ISSN
Subyek Peternakan
Klasifikasi
Judul Seri
GMD Text
Bahasa Indonesia
Penerbit F-PETERNAKAN/Peternakan
Tahun Terbit 2018
Tempat Terbit UHO KENDARI
Deskripsi Fisik xiv,32 hal,;28 cm
Info Detil Spesifik
Lampiran Berkas
LOADING LIST...
Ketersediaan
LOADING LIST...