Pilih Bahasa  
Book's Detail
Struktur Kepribadian Tokoh Dalam Novel Tarian Dua Wajah Karya S. Praseto Utomo

Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui struktur kepribadian Sukro, Aji dan Dewi Laksmi. Jenis penelitian ini adalah studi pustaka dan menggunakan metode deskriptif kualitatif. Data dalam penelitian ini adalah leksia yang memperlihatkan unsur-unsur psikologis tokoh-tokoh utama. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa menurut teori psikoanalisis Carl Gustav Jung, struktur kepribadian terdiri dari kesadaran, ketidaksadaran kolektif serta tipologi kepribadian Jung. Struktur dan tipe kepribadian manusia dipengaruhi oleh ego. Peranan ego secara maksimal dapat memberikan perasaan kontinuitas dalam diri manusia. Oleh karena itu, kepribadian manusia berbeda-beda sesuai besar kecilnya ego yang berperan dalam dirinya.
Kata Kunci: Ekstrover, Introver, Kepribadian, Struktur, Tipe Kepribadian

Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang Yustika Ikram - Personal Name
Edisi
No. Panggil
ISBN/ISSN
Subyek Sastra indonesia
Klasifikasi
Judul Seri
GMD Text
Bahasa Indonesia
Penerbit FIB/Sastra Indonesia
Tahun Terbit 2018
Tempat Terbit UHO KENDARI
Deskripsi Fisik xi,92 hal,;28 cm
Info Detil Spesifik
Lampiran Berkas
LOADING LIST...
Ketersediaan
LOADING LIST...