Pilih Bahasa  
Book's Detail
Pengaruh Substitusi Tepung Ampas Kelapa Dan Wortel (Daucus carota L) Terhadap Karakteristik Organoleptik Dan Gizi Cookies

ABSTRAK
Sitti Aminah (D1C1 14 128) Pengaruh Substitusi Tepung Ampas Kelapa dan Wortel (Daucus carota L) Terhadap Karakteristik Organoleptik dan Karakteristik Gizi Cookies (Dibimbing oleh Tamrin sebagai pembimbing I dan Abdu Rahman Baco sebagai pembimbing II).
Tujuan penelitian ini adalah untuk mempelajari pengaruh formulasi tepung ampas kelapa dan tepung wortel terhadap Karakteristik organoleptik cookies serta untuk mempelajari nilai proksimat tepung ampas kelapa dan tepung wortel yang disukai panelis. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan menggunakan formulasi tepung ampas kelapa, tepung wortel dan tepung terigu (40%:20%:40%), (35%:25%:40 %), (30%:30%:40 %), (25%:35%:40%), Serta 100 % tepung terigu (kontrol). Formulasi tepung ampas kelapa dan wortel menunjukkan hasil penelitain yang tidak berpengaruh nyata pada aroma (p0,05), serta pada berpengaruh nyata (p

Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang Sitti Aminah - Personal Name
Edisi
No. Panggil
ISBN/ISSN
Subyek ilmu dan teknologi pangan
Klasifikasi
Judul Seri
GMD Text
Bahasa Indonesia
Penerbit FAPERTA/Ilmu Dan Teknologi Pangan
Tahun Terbit 2018
Tempat Terbit UHO KENDARI
Deskripsi Fisik xvi,55 hal,;28 cm
Info Detil Spesifik
Lampiran Berkas
LOADING LIST...
Ketersediaan
LOADING LIST...