Pilih Bahasa  
Book's Detail
Rancangan Stabilitas Lereng Pada Rencana Desain PIT Penambangan Nikel Dengan Metode Bishop Di Blok B Pt. Sinar Jaya Sultra Utama

ABSTRAK
Rencana kegiatan penambangan di Blok B PT. Sinar Jaya Sultra Utama melakukan sistem tambang terbuka, sehingga perlu dilakukan rancangan stabilitas lereng untuk menunjang pelaksanaan tahapan kegiatan penambangan. Penyelidikan geoteknik dilakukan pada lubang bor GT-01, GT-02, GT-03, GT-04. Setiap lubang bor akan diambil beberapa conto tanah yang akan diuji sifat fisik dan mekanik tanah. Hasil pengujian tersebut digunakan sebagai material properties dalam rancangan stabilitas lereng. Metode yang digunakan dalam rancangan stabilitas lereng adalah metode Bishop dengan perhitungan manual dan bantuan software slide VI.6. Nilai Faktor Keamanan (FK) lereng yang disarankan untuk lereng tunggal 1 dengan tinggi 4 meter, lebar 2 meter, sudut lereng 45o, lereng tunggal 2 dengan tinggi 4 meter lebar 2 meter, sudut lereng 45o, lereng tunggal 3 dengan tinggi 4 meter, lebar 2 meter, sudut lereng 45o, lereng tunggal 4 dengan tinggi 5 meter, lebar 2 meter, sudut lereng 45o sehingga rancangan lereng keseluruhan tinggi 17 meter, lebar jenjang 2 meter, sudut lereng 36o dengan Faktor Keamanan (FK) lereng pada kondisi basah 1.283 dan pada kondisi kering 1.478.

Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang Suharman - Personal Name
Edisi
No. Panggil
ISBN/ISSN
Subyek Teknik Pertambangan
Klasifikasi
Judul Seri
GMD Text
Bahasa Indonesia
Penerbit FITK/Teknik Pertambangan
Tahun Terbit 2017
Tempat Terbit UHO KENDARI
Deskripsi Fisik xi,49 hal,;28 cm
Info Detil Spesifik
Lampiran Berkas
LOADING LIST...
Ketersediaan
LOADING LIST...