Pilih Bahasa  
Book's Detail
Pengaruh Harga Dan Biaya Pemasaran Terhadap Volume Penjualan Ikan Di Pasar Sodohoa Kota Kendari

ABSTRAK
Tujuan penelitian ini adalah mengkaji pengaruh harga dan biaya pemasaran terhadap volume penjualan ikan di pasar Sodohoa Kendari.Penelitian ini dilaksanakan selama 3 bulan dari bulan Mei sampai Juli 2016.Metode penentuan sampel menggunakan teknik simple random sampling, dengan jumlah 30 orang.Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara langsung dengan responden menggunakan kuesioner.Variabel penelitian ini terdiri atas harga (X1) dan biaya pemasaran (retribusi) (X2) yang mempengaruhi volume penjualan ikan setiap kali penjualan. Data dianalisis menggunakan fungsi produksi Cobb-Douglas dengan persamaan Y = b0. X1B1 . X2B2. ɛi. Hasil analisis menunjukan persamaan: Y = 11,29 . X10,15. X23,11, yang memberi arti bahwa harga dan biaya pemasaran masing-masing memberi kontribusi peningkatan penjualan terhadap volume penjualan ikan sebesar 0,15% dan 3,11%.

Kata Kunci: Harga, biaya pemasaran, volume penjualan

Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang Likawati - Personal Name
Edisi
No. Panggil
ISBN/ISSN
Subyek Agribisnis Perikanan
Klasifikasi
Judul Seri
GMD Text
Bahasa Indonesia
Penerbit FPIK/AGRIBISNIS PERIKANAN
Tahun Terbit 2018
Tempat Terbit UHO KENDARI
Deskripsi Fisik xiii,40 hal,; 28 cm
Info Detil Spesifik
Lampiran Berkas
LOADING LIST...
Ketersediaan
LOADING LIST...